HUKRIM  

Satrekrim Polres Bone Amankan Pelaku Pencabulan Anak Dibawah Umur.

LISTINGNUSANTARA.COM,BONE__Petugas Satrekrim Polres Bone berhasil mengungkap kasus dugaan kekerasan seksual terhadap anak.

Pelaku diketahui bernisial WM Alias WA diamankan oleh petugas di Jl Anoa Kota Watampone, Jumat 20 Mei 2022 pukul 18.00 Wita.

Kasat Reskrim Polres Bone, AKP Benny Pornika membenarkan adanya penangkapan terhadap pelaku, setelah polisi menerima laporan dari pihak keluarga korban.

“Iya betul, ada pelaku telah diamankan dan bersangkutan sementara menjalani pemeriksaan sesuai dengan SOP” Ucapnya

Sementara penyelidikan terus dilakukan oleh tim penyidik Unit PPA masih mendalami motif pelaku.

Baca juga:  Kebal Hukum ,Penahanan Selebgram Bone Di Tangguhkan Penyidik.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *